5000 Kata Podcast

5000 Kata

Mardalena
Jika dengan '5000 kata' akan ada banyak kebaikan yang dikerja, maka biarkan suaraku mengudara untuk menjadi bagian darinya. #DengarkanSajaDulu
Eps. 2 - Alasan kamu bangun besok pagi
Ohayo !! Aktivitas pagi hari disebut-sebut sebagai gambaran dari seluruh aktivitas kita hari ini. Apa yang membuat kamu bergerak di awal pagi hari ini? Temukan ikigai kamu setiap hari, dan jadilah pribadi yang semangat dalam mengerjakan kebaikan-kebaikan dari awal pagi harimu.
Feb 20, 2021
11 min
Eps.1 - ta'aruf dulu yuk
Ig: @mardalena_da
Feb 18, 2021
2 min