H&M (Hukum & Masyarakat) Podcast

H&M (Hukum & Masyarakat)

Hukum & Masyarakat
Diskusi ringan buat kalian yang mau tau tentang hukum!
Episode 1 - ADR Apa Sih?
Belakangan ini ADR atau Penyelesaian Sengketa Alternatif sudah banyak digunakan oleh masyarakat dalam menyelesaikan perkara yang dihadapi. Episode ini akan mengulas lebih lanjut mengenai penyelesaian sengketa alternatif khususnya arbitrase dan mediasi. 
Jun 17, 2021
9 min